Masuki Pasar Indonesia dan Sekitarnya

Pengalaman, jaringan luas selama satu dekade dan sebagai bagian dari InCorp Group menjadikan statusnya sebagai perusahaan konsultan terkemuka di Indonesia. Menyediakan berbagai solusi market entry dan layanan, kami telah membantu klien domestik dan internasional dari berbagai ukuran untuk ekspansi dan beroperasi di Indonesia hingga seluruh Asia Tenggara.

Keahlian kami tidak hanya berasal dari pengalaman tetapi juga bakat tim kami yang berasal dari berbagai latar belakang seperti pajak & akuntansi, sumber daya manusia, dan konsultasi manajemen bisnis.

1200+

Profesional Terlatih

70000+

Transaksi Tahunan

15000+

Klien Global

Temukan lebih banyak wawasan

Cara Mendapatkan Bebas Pajak PPN di Free Trade Zone

Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB) atau Free Trade Zonee (FTZ) di Indonesia, seperti Batam, Bintan, Karimun, dan Sabang, menawarkan peluang menarik bagi para pengusaha.  Salah satu keuntungannya adalah fasilitas bebas pajak PPN (PPN 0%) atas perolehan Barang Kena…

Memahami Perbedaan PKWT dan PKWTT: Panduan Penting untuk Pekerja

Dalam undang-undang ketenagakerjaan terbaru, perjanjian kerja terbagi menjadi dua, yaitu PKWT dan PKWTT. Kedua istilah tersebut mengacu pada perbedaan status kerja dan ketentuan waktu seseorang dalam perusahaan. Namun dengan nama yang cukup identik, tidak jarang banyak orang merasa keduanya hal…

Cara Membuat CV di Indonesia: Syarat & Prosedur Mendirikan CV

Mendirikan Commanditaire Vennootschap atau CV di Indonesia merupakan langkah strategis bagi para pengusaha yang ingin menjalankan bisnis dengan struktur yang fleksibel dan prosedur yang relatif sederhana.  CV yang terdiri dari sekutu aktif dan sekutu pasif ini menawarkan kelebihan dalam hal…

Surat Teguran NPWP: Cara Atasi Surat Teguran Pajak Anda

Surat teguran NPWP merupakan dokumen resmi yang diterbitkan oleh DJP kepada wajib pajak yang belum memenuhi kewajiban perpajakannya. Surat ini berisi informasi mengenai jenis pelanggaran, sanksi denda yang tercantum, dan batas waktu yang diberikan untuk menyelesaikan kewajiban perpajakan Anda. Memahami…

Cari tahu bagaimana InCorp dapat membantu Anda dan perusahaan Anda.

Tentang InCorp

InCorp adalah perusahaan konsultan terkemuka untuk layanan Market-Entry dan sekretaris Perusahaan untuk klien yang ingin berekspansi dan beroperasi di Indonesia dan selanjutnya ke Asia Tenggara.

Kontak Kami

AXA Tower 36th floor, Kuningan City
Jl. Prof. Dr. Satrio Kav. 18, Kuningan
Jakarta Selatan. 12940, Indonesia

Tetap up-to-date

Mailchimp Free eBook Indonesia Business Insight (ID)